bismillah

Rabu, 26 Mei 2010

LABILISME

Mungkin ini merupakan judulku yang pertama.....

Ini hanya lah sebuah definisi dariku pribadi terhadap sebuah kata yang dimana sangat membuatku penasaran hingga sekarang, dan kata tersebut ialah "LABIL" sebelum aku memulai semua artikel yang akan terlampir nantinya, semoga dapat bermanfaat bagi kita semua dan juga tak luput dari kata maaf sebesar-besarnya dariku apa bila memiliki kesalahan kata yang di sengaja atau pun tidak di sengaja...

Start over now....

Labil merupakan sebuah prilaku sikap dari diri seseorang yang dimana di anggap tak pernah memiliki pendirian tetap atau mungkin juga bisa di katakan dengan sebutan kasarnya yaitu PlinPlan, dan ini juga merupakan salah satu kejelekkan dari sebuah sifat setiap insani yang dimana insan tersebut selalu memiliki keraguan terhadap setiap keputusan di dalam hidupnya.

Ini semua tak dapat lagi kita pungkiri kalau bawasannya semua sifat ini memang lah sangat mendominasi dari setiap tingkah dan prilaku yang kita miliki, munafik jika kita mengatakan selalu komitmen dan selalu konsisten terhadap segala tindakkan dan semua kata-kata yang telah terucap dari mulut kita sendiri, malu hukumnya jika mengatakan hal yang sedemikian sakral tafsirannya. Kita manusia pastilah takkan pernah luput dari yang namanya kesalahan dalam menjalani hidup yang selalu di ikut sertakan beragam pilihan di dalamnya dan tidak hanya satu atau dua pilihan yang telah kita alami selama ini melainkan lebih dari apa yang kita bayangkan, ironis memang jika kita kini telah mengetahuinya di akhir perjalanan, dan oleh karena hal tersebut lah yang mampu memicu rasa penyesalan di dalam diri sehingga mampu mengubah sesuatu yang kita anggap optimis menjadi pesimis di dalam menjalani suatu kehidupan.

mangapa demikian..?
karena memang itu lah yang terjadi sama kita selama ini kan...?
hidup manusia itu labil, terkadang..
hehe..
tapi bagiku ini fakta dan nyata, serta tak asing lagi bagi kita untuk didengarkan.
memang sech manusia itu hidup pasti memiliki tujuan, namun terkadang menentukan pilihan hidup itu sangat lah sulit dan dapat membuat kita menjadi serba salah dalam menentukan pilihan.
hidup di antara dua pilihan saja kita sulit untuk menentukan, mana yang baik dan mana yang buruk bagi kita, tapi ini hidup dan itu semua nyata, bayangkan saja ada berapa banyak pilihan di dalam hidup kita, tidak hanya kanan dan kiri, melainkan atas, bawah, depan, dan belakang..
hidup itu memang indah, namun keindahan iu lah yang terkadang dapat membuat kita menjadi labil dalam menentukan kehidupan..
hehe..
kita bisa saja sukses kedepan, tapi tak berarti kesusesan kita itu merupakan suatu hal yang selama ini kita harapkan..
karena apa..?
yaaaa karena selama ini kita hanya melakukan segala sesuatu hanya karena sebuah tuntutan dari pihak yang lebih berwenang dari keluarga kita atau orang lain yang sangat berpengaruh bagi kehidupan kita..

oleh karena itu lah kenapa aku katakan hidup itu terkadang sulit untuk di tebak jalannya..
namun ini semua hanya lh sebuah asumsi dari diriku..
apa bila ada kesalahan dari notesku ini kalian para pembaca boleh kok untuk mengkritik, namun jangan lupa untuk memberikan saran ya..
kita disini bukan hanya untuk berdebat melainkan untuk menambah wawasan kita untuk saling sharing tentang beberapa ilmu pengetahuan kita di dunia ini..

dan aku juga ingin menganjurkan aku membuat Notes ini bukan karena aku merasa labil dan selalu pasrah terhadap sebuah kehidupan akan tetapi aku ini hanya ingin membangun sebuah referensi dari sebuah kehidupan dan ingin mengembangkan sebuah teori ku sendiri..

Contohnya:
Karl Marx...
banyak orang mengagung-agungkan paham dan teori"a..
namun di dalam ilmu pengetahuan, bukan kah setiap orang bisa saja membuat teori tersendiri, lalu mengapa banyak orang selalu membenarkan teori'a (Karl Marx), sementara kita di ciptakan di dunia ini di bekali sebuah akal dan hati untuk berpikir serta bertindak..
berarti aku juga gk salah kan..
dan bukan aku menganggap teori dia (Karl Marx) itu salah, tidak.. dia (Karl marx) juga ada benar'a koq, akan tetapi aku disini hanya ingin menyadarkan kalian semua kalo kita di ciptakan untuk berpikir buat diri kita dan sekeliling kita, yang dimana bagi kita sangat lah berpengaruh bagi kehidupan kita..




Karl Marx Vs Me


So i'm bagin y'all one thing " Just Be Use " keep it real and making large your optimistic foe' better life than you have.....


Cheer's....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar